Kemana Perginya Ronaldo Kwateh? Pemain Timnas Indonesia yang Diorbitkan Shin Tae-yong

Published 2024-07-24
Masih ingat Ronaldo Kwateh? Pemain ini sebetulnya abroad ke Liga Utama Turki, namun namanya justru tenggelam. Nasibnya gimana sekarang, ya?

#StartingEleven #RonaldoKwateh #TimnasIndonesia

Referensi ada di:
startingeleven.id/kemana-perginya-ronaldo-kwateh-p…

For Business: [email protected]

‎Ikuti saluran Starting Eleven di WhatsApp: whatsapp.com/channel/0029VaeKmiKFXUudH8J0zU2S

------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------

Sebagian video, foto dan musik yang kami tayangkan bukan milik Starting Eleven. Pihak kami tidak mengklaim video, foto dan musik tersebut sebagai milik kami, karena kami sangat menghormati para pemiliknya.

FAIR USE DISCLAIMER:
Penafian Hak Cipta: - Berdasarkan pasal 107 Undang-undang hak cipta tahun 1976, tunjangan diberikan untuk PENGGUNAAN FAIR untuk tujuan seperti kritik, komentar, pelaporan berita, pengajaran, beasiswa, dan penelitian. Penggunaan wajar adalah penggunaan yang diizinkan oleh undang-undang hak cipta yang mungkin saja melanggar. Penggunaan nirlaba, pendidikan, atau pribadi memberi keseimbangan demi mendukung PENGGUNAAN WAJAR.

Copyright Disclaimer: - Under section 107 of the copyright Act 1976, allowance is mad for FAIR USE for purpose such a as criticism, comment, news reporting, teaching, scholarship and research. Fair use is a use permitted by copyright statues that might otherwise be infringing. Non- Profit, educational or personal use tips the balance in favor of FAIR USE.

All Comments (21)
  • @argadewa1999
    Wih narasinya udah mulai nyenggol nyenggol tepi jurang😂
  • @obatmood5763
    kondisinya mirip ky jack brown.. ksian sbnrny, krn mreka masih muda. smoga mreka masih ttep punya semangat & kuat mentalny utk bersaing lagi di klub maupun timnas.. mau gmn pun mreka udh punya jasa mmbela negara kt melalui sepakbola ..
  • jangan pernah menyesali apa yang sudah kau jalani Ronaldo kuateh terus semangat dan jangan kau kecilkan mimpimu percayalah semua hal buruk akan berlalu dan jadilah versi terbaik dirimu sendiri semangat Garuda muda
  • @bisn6303
    Berdoa semoga R.Kwateh cepat sembuh dan kembali ke lapangan. Tidak sedikit pemain bola yang bisa kembali setelah cidera ACL. cuma ga setangguh sebelumnya saja. hanya bisa bermain bola untuk tipe flamboyan.
  • @KangTongkang
    padahal saat itu punya ekspektasi yg tinggi sm nih bocah, semoga bs sgra kembali
  • @bfputra3717
    Pemain-pemain muda sangat banyak di orbitkan STY ke timnas senior dari Asnawi, Ronaldo Kwateh, Rizki Ridho Hingga Muhammad Ferrari. Di timnas U-23 terdapat nama Doni Tri Pamungkas walau belum mendapat kepercayaan turun namun dengan di panggilnya ke timnas U-23' menambah kepercayaan diri Doni Tri Pamungkas hingga menjadi kapten timnas U-19 akan menyusul sepertinya ke tim U-23 Kadek Arel, Iqbal Gwijangge dan Muhammad Kafiatur
  • Ronaldo Kwateh sempat Cidera, bukan gak dipanggil Coach Shin, saat ini Kwateh sudah pulih dari cidera dan mulai kembali main di liga Turki, semoga bisa terus berkembang sehingga bisa kembali ke timnas kelompok umur maupun senior lagi
  • @jontudago2690
    Harus blajar banyak dri the legend kk bochy donk..siapa yg gak tahu cedera kk bochy dulu sampai berkali kali malah...tapi karna kemauan dan kerja keras akhirnya bisa lagi dipanggil timnas...😊😊
  • Ronaldo kwateh hrus krj kras lg menunjukkan skill dan konsistensinya tampil reguler diklub klau ingin dilirik sty
  • Saran kepada ketum pssi dan pelatih timnas ind shin thaeyong agar pemain RONALDO KWUWAHTEH DAN KIPER CIRUS MARGONO DIPANGGIL KE TIMNAS IND SENIOR
  • masih muda, masih bisa berkembang jauh, saya yakin Ronaldo Kwateh bisa hebat seperti Marcellino kedepan nya
  • @bfputra3717
    Min kalau bisa angkat fenomena para bek tengah timnas di hampir semua level usia hingga senior yang bukan hanya tangguh namun juga mampu mencetak gol macam Jay Idzes, Elkan Baggott, Komang Teguh, Iqbal Gwijangge dan Kadek Arel
  • @yorianel
    Namanya akan hilang seperti keadilan di negeri ini 😢😢😢
  • Makannya gw suka banget sama ini channel.. Pengisi suaranya udah khas banget nggak ada yang bisa meniru terus terkadang di selippin kata2 lucu, sindiran, motivasi dll Semoga makin berjaya starting eleven...
  • @harmokobp8986
    Mending biarin saja, ga diungkit2 media, ga cibir2 Negi. Biar dia fokus membangun karirnya di Turky. Neti INA ngeri, pemain usia msh di bawah 25 th, cm ddk di cadangan sw musim, habis club dicaci maki. Bukan ngedukung kasih semangat eh malah nambah beban masalah. Kiranya pemain muda lulusan Liga 1 INA, selevel kali dgn lulusan Liga 1 pusat sprti mbape. Atau disamakan dgn Kobbie Maino yg U18 sdh starter & 11 utama MU?? Haallooooww... Atau Halu??
  • Mudah2an Ronaldo kwateh, Jack Brown bisa bangkit lagi.. krn 2 pemain ini sgt potensial
  • Yg luar biasa dari isi video ini adalah ketika sang Mimin mengharapkan MK kembali ke fungsi/ (Kitoh)nya
  • Setiap pemain bola pasti mengalami cidera. Ringan maupun berat.. justru pemain top dunia itu rawan kena cidera karena selalu jadi incaran lawan .. semoga kwateh cepet pulih kesuksesan itu pasti ada tantanganya
  • Semoga makin banyak yang merantau ke luar negeri terutama ke eropa Semangat terus Ronaldo Kwateh.